Salah satu faktor yang menunjang pertumbuhan suatu wilayah adalah ….

Berikut ini adalah pertanyaan dari davipratama9875 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Salah satu faktor yang menunjang pertumbuhan suatu wilayah adalah ….

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pendahuluan:

apa yang dimaksud pertumbuhan suatu wilayah?

pertumbuhan suatu wilayah merupakan pertumbuhan di suatu wilayah baik pertumbuhan secara cepat maupun lambat dan biasanya pertumbuhan suatu wilayah terjadi diberbagai bidang seperti ekonomi, teknologi, dan pendidikan.

\huge{ \mathfrak{ \color{blue}{Jawaban}}}

1. Sumber Daya Alam (SDA).

Sumber daya alam merupakan sumber daya kebutuhan manusia yang berasal dari alam.

kenapa bisa menjadi Faktor menunjang pertumbuhan suatu wilayah? karena jika Sumber Daya Alam (SDA) di eksplorasi oleh manusia dapat membuat pertumbuhan suatu wilayah meningkat sehingga membawa dampak positif terhadap kemajuan pertumbuhan suatu wilayah.

2. Sumber Daya Manusia (SDM)

Sumber daya tidak hanya SDA saja melainkan Sumber Daya Manusia juga ada.

Sumber daya manusia merupakan sumber daya yang berasal dari manusia itu sendiri.

kenapa bisa menjadi Faktor menunjang pertumbuhan suatu wilayah? karena jika Sumber Daya Manusia suatu wilayah berkualitas dapat membuat pertumbuhan suatu wilayah meningkat. karena jelas jika SDM berkualitas itu berarti memiliki kemampuan sehingga bisa saja mengembangkan atau dapat menumbuhkan suatu wilayah.

3. Lokasi yang strategis dapat membuat pertumbuhan suatu wilayah dapat meningkat kenapa? karena lokasi yang strategis berpotensi menjadi pusat di suatu wilayah sehingga orang banyak pergi ke lokasi yang strategis tersebut misalnya saja untuk membuka usaha di lokasi strategis tersebut, bertempat tinggal di lokasi strategis tersebut, dan atau bersekolah di lokasi strategis tersebut.

4. Sosial Dan Budaya dapat menjadi Faktor menunjang pertumbuhan suatu wilayah karena adanya Adat istiadat, kehidupan sosial, dan budaya.

5. Fasilitas. Fasilitas sangat penting untuk dapat menunjang pertumbuhan suatu wilayah karena jika adanya fasilitas yang bagus dapat membuat suatu wilayah meningkat contohnya saja internet karena internet sangat diperlukan di zaman sekarang untuk berkomunikasi atau hal lainnya lalu jalan yang memadai dapat membuat akses suatu wilayah mudah dilalui sehingga dapat meningkatkan pertumbuhan suatu wilayah atau juga Listrik karena dengan adanya listrik bisa menerangi di malam hari lalu juga dapat melakukan kegiatan lainnya seperti memasak dengan kompor listrik, ataupun mencharge baterai hp.

Pelajari lebih lanjut:

yomemimo.com/tugas/16396331

yomemimo.com/tugas/17483429

Detail Jawaban:

Mapel: GEOGRAFI

Kelas: 12

BAB: 1 Pembangunan dan pertumbuhan wilayah

#AyoBelajar

{\blue{\fcolorbox{blue}{black}{\boxed{{\purple{answer \:by}}}\boxed{{}\red{ ⟨>> MA30032003

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MAGenius dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 27 Apr 22