Peristiwa Rengasdengklok adalah peristiwa dibawanya Ir. Soekarno dan Drs. Moh.

Berikut ini adalah pertanyaan dari innad502 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Peristiwa Rengasdengklok adalah peristiwa dibawanya Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta oleh golongan muda ke Rengasdengklok, Karawang Jawa Barat pada tanggal 16 Agustus 1945 Arti penting dari peristiwa tersebut adalah A Soekarno dan Hatta bebas dari tekanan jepang B naskah proklamasi kemerdekaan selesai dibuat C, meredam ketegangan golongan muda dengan golongan tua disepakatinya pelaksanaan proklamasi kemerdekaan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Peristiwa Rengasdengklok adalah peristiwa dibawanya Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta oleh golongan muda ke Rengasdengklok, Karawang Jawa Barat pada tanggal 16 Agustus 1945 Arti penting dari peristiwa tersebut adalah ...

C, meredam ketegangan golongan muda dengan golongan tua disepakatinya pelaksanaan proklamasi kemerdekaan

semoga membantu

maaf jika ada kesalahan

answer by @yonisyaputrikinanti

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yonisyaputrikinanti dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 19 Jul 23