Berikut ini adalah pertanyaan dari rifaedita pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
jawaban:
Alat pemuas kebutuhan berdasarkan tujuan penggunaannya dapat dibedakan menjadi 2 jenis, yaitu barang konsumsi dan barang produksi.
Pembahasan:
1.Barang konsumsi adalah produk yang dibeli untuk dikonsumsi oleh konsumen pada umumnya, atau disebut juga sebagai barang akhir. Barang konsumsi adalah hasil akhir dari produksi dan manufaktur dan apa yang akan dilihat oleh konsumen saat ditampilkan di rak toko. Pakaian, makanan, dan perhiasan adalah contoh barang konsumsi. Bahan baku atau dasar, seperti tembaga, tidak dianggap sebagai barang konsumsi karena harus diubah menjadi produk yang dapat digunakan.
2.Barang produksi merupakan barang yang nilai kegunaanya tidak bisa langsung dikonsumsi oleh konsumen.
Barang produksi merupakan barang yang nilai kegunaanya tidak bisa langsung dikonsumsi oleh konsumen.Dengan kata lain barang produksi bisa juga disebut dengan barang modal.
Barang produksi merupakan barang yang nilai kegunaanya tidak bisa langsung dikonsumsi oleh konsumen.Dengan kata lain barang produksi bisa juga disebut dengan barang modal.Kendati demikian, barang produksi juga sama pentingnya dengan barang konsumsi.
Barang produksi merupakan barang yang nilai kegunaanya tidak bisa langsung dikonsumsi oleh konsumen.Dengan kata lain barang produksi bisa juga disebut dengan barang modal.Kendati demikian, barang produksi juga sama pentingnya dengan barang konsumsi.Barang produksi itu sendiri merupakan bahan baku dalam proses menghasilkan barang konsumsi.
Barang produksi merupakan barang yang nilai kegunaanya tidak bisa langsung dikonsumsi oleh konsumen.Dengan kata lain barang produksi bisa juga disebut dengan barang modal.Kendati demikian, barang produksi juga sama pentingnya dengan barang konsumsi.Barang produksi itu sendiri merupakan bahan baku dalam proses menghasilkan barang konsumsi.Jika manusia tidak memiliki barang produksi, maka manusia hanya bisa memproduksi barang konsumsi yang terbatas. Misalnya hanya memanfaatkan dari hasil alam tanpa diolah.
Barang produksi merupakan barang yang nilai kegunaanya tidak bisa langsung dikonsumsi oleh konsumen.Dengan kata lain barang produksi bisa juga disebut dengan barang modal.Kendati demikian, barang produksi juga sama pentingnya dengan barang konsumsi.Barang produksi itu sendiri merupakan bahan baku dalam proses menghasilkan barang konsumsi.Jika manusia tidak memiliki barang produksi, maka manusia hanya bisa memproduksi barang konsumsi yang terbatas. Misalnya hanya memanfaatkan dari hasil alam tanpa diolah.Biasanya barang produksi merupakan hasil dari pengembangan ilmu dan teknologi.
contoh barang produksi: kapas sebagai bahan baku tekstil, tepung terigu untuk dibuat roti, kulit sapi untuk dibuat sepatu/ tas.
maaf klo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh farliabungad dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 26 Apr 23