1.Apa peran Indonesia dalam kerja sama ASEAN di bidang sosial

Berikut ini adalah pertanyaan dari habibahidayu77 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.Apa peran Indonesia dalam kerja sama ASEAN di bidang sosial budaya?2.Apa manfaat yang Indonesia dapatkan dalam keraja sama ASEAN di bidang sosial

budaya?



3.Apa yang kamu ketahui tentang SEA GAMES? Jelaskan!


4 Cari tahu tahun dan tempat pemyelenggraan SEA GAMES,masukkan dalam tabel

berikut!



5.Sebutkan 5 contoh konkret bentuk kerja sama antara negara –negara Asean dalam

bidang sosial budaya !


1.Apa peran Indonesia dalam kerja sama ASEAN di bidang sosial budaya? 2.Apa manfaat yang Indonesia dapatkan dalam keraja sama ASEAN di bidang sosial budaya?3.Apa yang kamu ketahui tentang SEA GAMES? Jelaskan!4 Cari tahu tahun dan tempat pemyelenggraan SEA GAMES,masukkan dalam tabel berikut!5.Sebutkan 5 contoh konkret bentuk kerja sama antara negara –negara Asean dalam bidang sosial budaya !​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1 ) Indonesia menyumbangkan artefak dan sejarah pada ACHDA. Hal ini bertujuan untuk berbagi kekayaan budaya, meningkatkan kesadaran, dan juga mengapresiasi warisan budaya di ASEAN. Indonesia juga berperan aktif membantu kegiatan kemanusiaan suatu negara yang dilanda bencana bersama negara anggota ASEAN lain

2 ) Manfaat sosial budaya

Manfaat kerja sama ASEAN bagi bangsa Indonesia dalam bidang sosial budaya yaitu memperkokoh kesadaran, kesetiakawanan, dan rasa kebersamaan masyarakat ASEAN, perlindungan anak dan perempuan, pendidikan, kebudayaan, lingkungan, dan penanggulangan bencana, serta olahraga.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lestarilestari8099 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 May 22