Berikut ini adalah pertanyaan dari damaaarrrr01 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
3. sebutkan negara-negara di benua Asia Amerika benua Eropa dan Australia yang memiliki kualitas penduduk tinggi sedang dan rendah
4. mengapa kualitas penduduk di benua Australia sangat tinggi
5. apa saja faktor-faktor penyebab angka kelahiran di benua Afrika tinggi?
bntuin plis
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Dinamika penduduk:
Adalah perubahan/pertumbuhan jumlah dari waktu ke waktu.
2.HDI/IPM: Merupakan indeks pembangunan manusia atau human development index adalah pengukuran perbandingan dari harapan hidup,melek huruf pendidikan dan standart hidup
Sedangkan HDI:
Merupakan suatu indeks komposit yang mencakup tiga bidang pembangunan manusia sebagai indikator yaitu:
a.Bidang kesehatan/ usia hidup
b..Bidang pendidikan
c..Dan bidang ekonomi
3.Di benua Asia,
Ada Jepang,Korea Selatan, Singapura,Brunei Darussalam,China dan Saudi Arabia
Di benua Amerika
Ada Amerika serikat,Kanada, Argentina,dan Chile
Di benua Eropa
Ada Inggris,Jerman, Spanyol,dan Prancis
Di benua Australia
Hanya Adelaide
4.Karena sarana prasarana serta fasilitas kesehatan Di Australia bagus, berkualitas dan tercukupi.
5.Karena
A. Tingkat kesuburan tinggi
B.Jumlah perempuan usia produktif
C.Untuk mengolah lahan nya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh raphaeltarigan32 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 13 Dec 22