Berikut ini adalah pertanyaan dari naylanurmayanti pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Pengelolaan sumber daya alam (SDA) sejatinya dilakukan untuk memenuhi kebutuhan hidup setiap orang, atau masyarakat yang berada dalam suatu komunitas tertentu. SDA selalu cukup untuk bisa memenuhi kebutuhan hidup manusia sehari-hari, tapi sumber daya alam tidak akan cukup untuk bisa memenuhi kerakusan segelintir orang/atau kelompok tertentu yang hendak untuk meneguhkan kelasnya sebagai yang superior, yang sebagai konsekuensinya akan membuat masyarakat yang lain menjadi inferior. Dengan kondisi seperti itu maka orientasi dari kehidupan akan berubah menjadi dominasi dan yang didominasi dalam kelompok masyarakat. setiap manusia atau masyarakat tentunya harus memiliki kesempatan yang sama untuk bisa mengakses terhadap sumber daya alam untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari-harinya.
Ketika pengelolaan SDA itu sudah dari awalnya menggunakan prinsip ekonomi maka yang akan terjadi adalah ketimpangan sosial dalam masyarakat, karena yang akan terjadi adalah prinsip ekonomi bebas yang dijalankan dengan membuka keran seluas-luasnya untuk setiap individu dalam mengelola potensi SDA mereka, padahal dalam kondisi masyarakat yang berbeda, negara tidak boleh langsung melepas campur tangannya dan melepaskan pada mekanisme pasar, karena pasar cenderung dijalankan dengan prinsip yang sangat tidak manusiawi, secara alamiah manusia menurut Thomas Hobbes Adalah Homo Homuni Lupus, “Manusia adalah serigala bagi sesamanya.” yang dalam keadaan tertentu yang dimana negara membebaskan pengelolaan SDA pada mekanisme pasar maka setiap orang akan berusaha semaksimal mungkin untuk mengelola SDA, dan hal ini cenderung dilakukan dengan menggunakan prinsip kapital yakni, menggunakan modal yang paling sedikit, dengan keuntungan material sebanyak-banyaknya.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rafly22maulana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 06 Apr 23