paragraf:Banjir dapat menimbulkan kerugian yang sangat besar bagi manusia. Banyak

Berikut ini adalah pertanyaan dari leticianova798 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Paragraf:Banjir dapat menimbulkan kerugian yang sangat besar bagi manusia. Banyak sekali harta benda yang rusak karena terendam banjir. Sarana prasarana rusak, bahkan nyawa manusia melayang. Pada saat banjir masyarakat mudah terserang penyakit, persawahan dan perkebunan rusak dan menyebabkan gagal panen. Kondisi ini selanjutnya menyebabkan masyarakat kelaparan.Berikut ini yang bukan merupakan pokok isi teks dari paragraf nomor 6 adalah ...

A. Pada saat banjir masyarakat mudah terserang penyakit.

B. Persawahan dan perkebunan rusak sehingga mengakibatkan gagal panen.

C. Tumbuhan di lingkungan dapat tumbuh dengan baik karena sangat berkecukupan air.

D. Sarana prasarana rusak, tidak dapat dapat berfungsi , bahkan jiwa pun melayang.

tolong dijawab ya
"NO NGASAL!"​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. Tumbuhan di lingkungan dapat tumbuh dengan baik karena sangat berkecukupan air.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ayuukusumaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Dec 22