Berikut ini yang merupakan salah satu bentuk keberagaman ekonomi yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari rayhankamil3821 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikut ini yang merupakan salah satu bentuk keberagaman ekonomi yang ada di Indonesia adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Keberagaman di Indonesia terbentang dari Sabang sampai Merauke, Rote hingga Miangas. Keragaman yang ada di Indonesia cukup banyak macam atau jenisnya. Satu di antara jenisnya ialah keberagaman ekonomi. Keberagaman ekonomi bergantung pada wilayah tempat tinggal penduduk. Setiap penduduk yang tinggal di suatu wilayah pasti melakukan kegiatan ekonomi. Pada bidang agraris terdapat keragaman ekonomi dalam masyarakat Indonesia yaitu, perkebunan dan pertanian. Sedangkan dalam bidang non agraris yaitu pertambangan, perdagangan, penyedia jasa, perindustrian, dll

bantu vote jawaban terbaik terimakasih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vlatte47 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Aug 23