Berikut ini adalah pertanyaan dari citransyacitra pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
B. Bali
Penjelasan:
Upacara Ngaben adalah upacara pembakaran jenazah disertai dengan upakara/banten dan Pandita (sulinggih) yang dilakukan oleh umat Hindu pada umumnya atau yang terprogram seperti di Puri Ubud dengan bade matumpang yang kebanyakan wisatawan menyebutnya menara dan dilengkapi pula dengan naga banda. Upacara ini termasuk ke dalam daya tarik wisata ritual dan aktivitas keagamaan karena demikian menariknya untuk disaksikan sehingga wisatawan merasakan pengalaman yang sedemikian rupa pada daerah wisata yang dikunjunginya. Salah satu daerah di mana upacara ini dilakukan adalah Bali.
Semoga Membantu Yaa Bila Salah Mohon Maaf
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DanyRR dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 07 Aug 23