Berikut ini adalah pertanyaan dari Muhamdfauzisaputra pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Perhatikan data berikut1.pegunungan kaukasus
2.mont blanc
3.gunung elbrus
4.gurun sahara
5.sungai amazon
6.plato kimberley
berdasarkan data di atas yang merupakan bentuk muka bumi benua eropa ditunjukkan pada nomer
a.1,2dan3
b.2,3dan4
c 3,4dan5
d.4,5dan6
jawab tolong kak
2.mont blanc
3.gunung elbrus
4.gurun sahara
5.sungai amazon
6.plato kimberley
berdasarkan data di atas yang merupakan bentuk muka bumi benua eropa ditunjukkan pada nomer
a.1,2dan3
b.2,3dan4
c 3,4dan5
d.4,5dan6
jawab tolong kak
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A. 1, 2, dan 3
Alasan:
Gurun Sahara terdapat pada benua Afrika, bukan benua Eropa
Sungai Amazon terdapat pada benua Amerika, bukan benua Eropa
Plato Kimberley terdapat pada benua Australia, bukan benua Eropa
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh YovinJong dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 31 Jan 23