Apa dampak positif dan negatif dari uu agraria dan uu

Berikut ini adalah pertanyaan dari linalily9034 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa dampak positif dan negatif dari uu agraria dan uu gula bagi rakyat indonesia ??​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pengaruh positifRakyat Indonesia diperkenalkan akan pentingnya cash flow (arus keluar masuknya modal) dalam kehidupan ekonomi.Dengan tumbuhnya perkebunan-perkebunan besar membuat produksi tanaman ekspor meningkat, bahkan jauh melebihi produksi saat menggunakan Sistem Tanam Paksa. Pada saat itu Indonesia sebagai penghasil kina nomor satu di dunia.Rakyat Indonesia turut merasakan saran yang dibangun saat itu guna menunjang pertumbuhan perkebunan, misalnya jalan, jembatan, dan rel kereta api.

Untuk beberapa hal kehidupan rakyat Indonesia semakin baik, yakni dengan dibangunnya fasilitas pendidikan dan juga kesehatan.

Pembangunan fasilitas tersebut menggunakan anggaran dana pemerintah kolonial yang diperoleh dari saldo keuntungan ekspor dan produksi perkebunan.

Pengaruh negatifPada dasarnya pemberlakuan undang-undang agraria merupakan suatu bentuk eksploitasi sumber daya alam bentuk baru.Munculnya produk-produk impor membuat kehidupan pribumi semakin sulit, karena mematikan usaha kecil milik pribumi.

Penjelasan:

Semoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh munifa034 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Jun 22