Berikut ini adalah pertanyaan dari rfirdaus862 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
dampak positif trnsportasi darat :
Memudahkan pekerjaan masyarakat. Membantu masyarakat mengangkut banyak barang. Memudahkan masyarakat untuk bepergian jarak jauh. Mempersingkat waktu kunjungan ke daerah yang jauh.
dampak negatif transportasi darat :
Masyarakat menjadi tergantung terhadap transportasi dan kehilangan sikap mandiri. Menyebabkan kemacetan. Meningkatkan polusi udara yang dapat mengganggu aktivitas masyarakat
dampak positif trnsportasi udara :
dapat menempuh jarak yang jauh dengan cepat jika dibandingkan dengan transportasi darat dan laut karena transportasi udara cenderung minim hambatan.
dampak negatif transportasi udara :
pencemaran udara. Pencemaran udara merupakan kondisi di mana atmosfer terkotori oleh banyak partikel fisik, kimia, atau biologi dan membahayakan makhluk hidup termasuk manusia.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh salwasals555 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 10 Jan 23