Mengapa aktivitas manusia dalam memenuhi kebutuhan hidupnya dapat menimbulkan dampak

Berikut ini adalah pertanyaan dari ekasiskaandriani pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mengapa aktivitas manusia dalam memenuhi kebutuhan hidupnya dapat menimbulkan dampak terhadap lingkungan dan sebutkan beberapa kerusakan yang terjadi karena aktivitas manusia dalam memenuhi kebutuhannya? (HOTS) Jawab:​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Karena Kerusakan lingkungan hidup akibat ulah manusia ternyata lebih besar dan banyak dibanding kerusakan akibat faktor alam. Hal ini dipicu oleh aktivitas atau perbuatan manusia yang tidak ramah lingkungan. Contohnya penebangan hutan menjadikan hutan gundul dan akan menjadikan tanah longsor , aktivitas pembakaran hutan yang menyebabkan hilangnya habitat mahluk hidup, membuang sampah ke sungai yang menyebabkan banjir jika hujan turun dan lain sebagainya.

Penjelasan:

maaf kalau ada yang salah...

jadikan jawaban yang terbaik yaa

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sudiarianisa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Feb 23