Berikut ini adalah pertanyaan dari anonymous303 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Upaya yang dapat dilakukan dalam menghadapi globalisasi:
=> Menyesuaikan diri dengan budaya asing. Maksud nya, tidak meninggalkan warisan budaya Indonesia dan tetap melestarikan nya.
Tidak terpengaruh dengan budaya² atau kebiasaan² di luar sana.
=> Senantiasa membeli dan mencintai produk dalam negeri, untuk memajukan dan meningkatkan kualitas ekonomi negara.
=> Mengembangkan sifat nasionalisme antar sesama dan dalam diri sendiri.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh callmeichaa90 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 04 Jan 23