1.jelaskan perbedaan peristiwa membeku dan mencair! 2. jelaskan perbedaan peristiwa

Berikut ini adalah pertanyaan dari Deatokae7486 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.jelaskan perbedaan peristiwa membeku dan mencair! 2. jelaskan perbedaan peristiwa membeku dan menguap! 3. jelaskan perbedaan peristiwa mencair dan menguap! 4. apa saja yang menyebabkan terjadinya peristiwa membeku, mencair, dan menguap? 5. peristiwa sehari-hari apa sajakah yang menunjukkan terjadinya peristiwa mencair? 6.peristiwa sehari-hari apa sajakah yang menunjukkan terjadinya peristiwa membeku? 7. peristiwa sehari-hari apa sajakah yang menunjukkan terjadinya peristiwa menguap? bantuu jawabb yaa :p thank u

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. -membeku adalah peristiwa zat cair menjadi

padat

-mencair adalah peristiwa zat padat menjadi

cair

2.-membeku adalah peristiwa zat cair menjadi

padat

-menguap adalah zat cair menjadi gas

3.-mencair adalah peristiwa zat padat menjadi

cair

-menguap adalah zat cair menjadi gas

4. Peristiwa membeku disebabkan oleh pendinginan atau pelepasan panas zat cair. Pelepasan panas pada zat cair hingga suhunya turun ke titik bekunya, akan membuat zat tersebut membeku. Adapun, peristiwa menguap disebabkan oleh pemanasan zat cair.

5. didalam lemari es yang terdapat es yang keras

tetapi setelah lemari es tersebut di cabut dari colokannya atau di matikan. es yang terdapat pada kulkas tersebut menjadi air atau mencair

6. saat air minum yang di masukkan pada kulkas

7. Pada saat air dipanaskan di atas api kompor, dalam beberapa saat, air akan mendidih.

Kore ga o yakunitateba saiwaidesu

( saya harap ini membantu )

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Cindyfebriana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 06 Jul 22