Berikut ini adalah pertanyaan dari angelikasembiring140 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Berikan masing-masing dua contoh dari ekspor dan impor
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Contoh Ekspor:
- Indonesia mengekspor produk kelapa ke berbagai negara seperti minyak kelapa, serat kelapa, dan kopra.
- Amerika Serikat mengekspor mobil, pesawat, dan mesin kepada negara-negara lain di seluruh dunia.
Contoh Impor:
- Indonesia mengimpor beras dari Thailand dan Vietnam untuk memenuhi kebutuhan dalam negeri.
- Jepang mengimpor minyak bumi dan gas alam dari negara-negara seperti Arab Saudi, Kuwait, dan Uni Emirat Arab.
Bila jawaban sesuai, Jadikan jawaban terbaik yaa!!
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Namatasyaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 08 Jun 23