jelaskan bagaimana pergerakan kurva permintaan!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari tasyapricillia pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan bagaimana pergerakan kurva permintaan!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kurva permintaan adalah kurva yang menunjukkan sifat hubungan jumlah barang yang akan diminta konsumen dengan harga barang tersebut.

Di sisi lain, kurva penawaran adalah kurva yang menunjukkan sifat hubungan jumlah barang yang akan ditawarkan kepada konsumen dengan harga barang tersebut.

penjelasan

Kurva permintaan dan penawaran dapat digambarkan sebagai berikut:

Pergeseran (shift) kurva permintaan adalah kondisi perubahan jumlah barang yang diminta meskipun harga yang berlaku tetap atau tidak berubah. Pergerakan tersebut akan memberikan dampak perubahan pada hubungan akan permintaan suatu barang atau jasa.

Jenis Kurva Permintaan

1. Kurva Permintaan Miring ke Bawah (Downward-Sloping Demand Curve)

2.Kurva Permintaan Miring ke Atas (Upward-Sloping Demand Curve)

3.Kurva Permintaan Tertekuk (Kinked Demand Curve)

Ciri-ciri Kurva Permintaan

Kurva berbentuk garis lurus

  • Pergerakan kurva permintaan dipengaruhi oleh jumlah permintaan barang oleh konsumen. Misalnya, bila pendapatan konsumen mengalami kenaikan, maka kurva permintaan akan bergeser ke kanan. Hal ini karena jumlah permintaan konsumen naik, begitu juga sebaliknya.
  • Pada kurva permintaan, harga barang dengan jumlah barang yang diminta konsumen berbanding terbalik.
  • kurva permintaan ber-slope Hal ini karena kurva permintaan digambarkan dari kiri atas lalu turun ke bawah.

Jawaban:Kurva permintaan adalah kurva yang menunjukkan sifat hubungan jumlah barang yang akan diminta konsumen dengan harga barang tersebut.Di sisi lain, kurva penawaran adalah kurva yang menunjukkan sifat hubungan jumlah barang yang akan ditawarkan kepada konsumen dengan harga barang tersebut.penjelasanKurva permintaan dan penawaran dapat digambarkan sebagai berikut:Pergeseran (shift) kurva permintaan adalah kondisi perubahan jumlah barang yang diminta meskipun harga yang berlaku tetap atau tidak berubah. Pergerakan tersebut akan memberikan dampak perubahan pada hubungan akan permintaan suatu barang atau jasa.Jenis Kurva Permintaan1. Kurva Permintaan Miring ke Bawah (Downward-Sloping Demand Curve)2.Kurva Permintaan Miring ke Atas (Upward-Sloping Demand Curve)3.Kurva Permintaan Tertekuk (Kinked Demand Curve)Ciri-ciri Kurva PermintaanKurva berbentuk garis lurusPergerakan kurva permintaan dipengaruhi oleh jumlah permintaan barang oleh konsumen. Misalnya, bila pendapatan konsumen mengalami kenaikan, maka kurva permintaan akan bergeser ke kanan. Hal ini karena jumlah permintaan konsumen naik, begitu juga sebaliknya.Pada kurva permintaan, harga barang dengan jumlah barang yang diminta konsumen berbanding terbalik.kurva permintaan ber-slope Hal ini karena kurva permintaan digambarkan dari kiri atas lalu turun ke bawah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sunnyloveealya1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 18 May 23