Berikut ini adalah pertanyaan dari piouhyty pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
3. jelaskan masalah yg timbul alibat konfersi lahan dari lahan pertanian menjadi industri
4. sebutkan 4 dampak negatif pengaruh konvensi lahan pertanian menjadi lahan pemukiman
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
- Manfaat teknologi transportasi,komunikasi dan produksi dalam pengaruh perkembangan ilmu dan teknologi yaitu pekerjaan lebih efisien dan juga efektif, pertukaran informasi yang lebih mudah dan juga cepat serta dapat memperbanyak jumlah atau kuantitas barang.
- Pengaruh perubahan ruang terhadap kehidupan ekonomi antara lain persaingan dalam kegiatan ekonomi menjadi lebih ketat, dengan adanya kegiatan ekspor dan impor menunjukkan adanya interaksi antarruang negara yang satu dengan negara lainnya, pilihan konsumsi juga semakin banyak, baik kualitas maupun harganya.
- Masalah yg timbul akibat konfersi lahan dari lahan pertanian menjadi industri seperti berkurangnya produksi pagan, terjadinya kerusakan ekosistem, serta terjadi pencemaran lingkungan.
- 4 dampak negatif pengaruh konvensi lahan pertanian menjadi lahan pemukiman antara lain :
- Turunnya hasil produksi pertanian.
- Hilangnya kesempatan untuk bertani.
- Investasi yang dilakukan pemerintah pada bidang pengairan jadi tidak optimal.
- Berkurangnya ekosistem sawah.
Pembahasan :
Konversi lahan adalah suatu perubahan fungsi lahan baik dari lahan pertanian ke non-pertanian atau juga sebaliknya. Dalam perkotaan, konversi lahan yang sering terjadi yaitu perubahan fungsi ruang publik kota menjadi tempat tinggal.
Contoh konversi lahan seperti :
- Fungsi lahan hutan menjadi pertanian.
- Sawah dijadikan pemukiman.
- Saluran Irigasi dijadikan pemukiman.
- Perkebunan jadi pabrik.
- Sawah jadi jalan raya.
Pelajari lebih lanjut
Metode konservasi tanah
#BelajarBersamaBrainly#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 26 Nov 22