Pak darto mempunyai 5.000 gram melon melon itu akan dibagikan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Wulan25231 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pak darto mempunyai 5.000 gram melon melon itu akan dibagikan sama rata kepada kelima temannya berapa kg bagian setiap teman pak darto

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kelima teman pak darto akan mendapatkan 1 kg setiap orangnya

Penjelasan:

Untuk menjawab soal ini diperlukan untuk mengetahui tentang konversi satuan berat berikut ini berupakan satuan berat :

Kg

Hg

Dag

G

Dg

Cg

Mg

Diketahui:

Pak darto memiliki 5000 gram melon

5000 gram melon akan dibagikan ke lima temannya

Ditanya:

berapa Kg bagian setiap teman pak darto

Jawab:

Langkah 1

Menyamakan satuan yang diketahui dengan satuan yang ditanyakan

1 kg = 1000 gram

1000 gram = 1 kg

sehingga,

5000 gram = 5 Kg

Langkah 2

melakukan pembagian jumlah melon terhadap jumlah teman pak darto

\frac{Jumlah melon}{Jumlah teman pak darto}

= \frac{5Kg}{5}

= 1 kg

Jadi setiap teman pak darto akan mendapatkan 1 kg melon setiap orangnya.

Pelajari lebih lanjut:

Pelajari lebih lanjut materi tentang satuan berat pada:

yomemimo.com/tugas/34709520

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Jun 22