Jelaskan perbedaan dan persamaan keadaan alam dan penduduk negara Amerika

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ardila5321 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan perbedaan dan persamaan keadaan alam dan penduduk negara Amerika serikat dan Mesir! manakah negara yang memiliki kekayaan alam yang lebih banyak?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Persamaan alam Mesir dan Amerika serikat adalah: Sama-sama memiliki iklim subtropis sehingga menyebabkan wilayahnya memiliki 4 musim yakni musim semi,panas,gugur,dan dingin.

Sementara itu perbedaannya adalah dari topografinya. Wilayah timur Amerika serikat cenderung datar sedangkan wilayah Barat Amerika cenderung bergelombang/berbukit dan terdapat wilayah gurun yang diluar sana

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh raphaeltarigan32 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Dec 22