1, Apakah yang dimaksud dengan kelangkaan dalam konsep ekonomi ?2,

Berikut ini adalah pertanyaan dari exselrobinson pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1, Apakah yang dimaksud dengan kelangkaan dalam konsep ekonomi ?2, Sebutkan macam-macam kebutuhan berdasarkan wujudnya !

3, Sebutkan macam-macam alat pemuas kebutuhan !

4, motif ekonomi menurut aspeknya terbagi menjadi dua yaitu motif intrinsik dan motif ekstrinsik jelaskan!

5, Sebutkan manfaat penggunaan prinsip ekonomi! ​
1, Apakah yang dimaksud dengan kelangkaan dalam konsep ekonomi ?2, Sebutkan macam-macam kebutuhan berdasarkan wujudnya ! 3, Sebutkan macam-macam alat pemuas kebutuhan !4, motif ekonomi menurut aspeknya terbagi menjadi dua yaitu motif intrinsik dan motif ekstrinsik jelaskan! 5, Sebutkan manfaat penggunaan prinsip ekonomi! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1) Kelangkaan (Scarcity) adalah kesenjangan antara sumber daya ekonomi yang terbatas dengan jumlah kebutuhan hidup yang tidak terbatas.

Kebutuhan menurut wujudnya adalah :

2) 1.Kebutuhan material

yaitu kebutuhan yang dapat di lihat dan diraba. Contohnya Rumah, kendaraan, makanan, dsb.

2Kebutuhan immaterial

yaitu kebutuhan yang tidak dapat dilihqt dan diraba namun dapat dirasakan manfaatnya. Contohnya pendidikan, kasih sayang, kesehatqn, serta kebebasan.

3) Barang jadi.

Barang jadi.Barang setengah jadi.

Barang jadi.Barang setengah jadi.Barang mentah.

Barang jadi.Barang setengah jadi.Barang mentah.Barang konkret.

Barang jadi.Barang setengah jadi.Barang mentah.Barang konkret.Barang abstrak.

Barang jadi.Barang setengah jadi.Barang mentah.Barang konkret.Barang abstrak.Barang konsumsi.

Barang jadi.Barang setengah jadi.Barang mentah.Barang konkret.Barang abstrak.Barang konsumsi.Barang modal.

Barang jadi.Barang setengah jadi.Barang mentah.Barang konkret.Barang abstrak.Barang konsumsi.Barang modal.Barang substitusi.

4) Motif ekonomi dapat bersifat ekstrinsik atau intrinsik: Motif Ekstrinsik yaitu motivasi yang berasal dari luar diri individu Motif ekstrinsik kebanyakan adalah kebutuhan pendukung. ... Motif intrinsik adalah motivasi yang berasal dari dalam diri individu itu sendiri tanpa adanya dorongan ataupun pengaruh luar.

5) - Menyusun Skala Prioritas Kebutuhan/Kegiatan Ekonomi

- Mengoptimalkan sumber daya produksi yang ada

- Mencegah Terjadinya Pemborosan Sumber Daya

-Memenuhi Kebutuhan Secara Teratur Dan Terencana

Penjelasan:

Jadikan jawaban yang terbaik, tetap jaga kesehatan dan patuhi protokol kesehatan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lamtiurmafhdamanik dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 16 May 22