Jelaskan tentang strategi yang dijalankan oleh para pemimpin nasional pada

Berikut ini adalah pertanyaan dari jupitasitepu5 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan tentang strategi yang dijalankan oleh para pemimpin nasional pada masa pendudukan Jepang​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Strategi perjuangan bangsa Indonesia pada masa pendudukan Jepang dibedakan menjadi dua yaitu strategi kolaborasi dan non kolaborasi.

Penjelasannya :

1. Strategi kolaborasi banyak dipilih kaum nasionalis dari golongan tua dengan menjadi anggota organisasi-organisasi bentukan Jepang seperti Putera dan Cou Sangi In.

2. Strategi non kolaborasi atau lebih dikenal dengan gerakan di bawah tanah banyak dilakukan golongan pemuda yang berjuang mengumpulkan berbagai informasi, dan berdiskusi untuk mencari solusi untuk mengatur strategi perjuangan mencapai kemerdekaan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tomiramdan20 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 21 Jul 23