Penyebaran Agama Islam di Indonesia mudah di terima masyarakat dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari jmarson602 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Penyebaran Agama Islam di Indonesia mudah di terima masyarakat dan kondisi pada saat itu banyak masyarakat Indonesia yang masuk jadi Agama Islam,bukti nyatanya Indonesia mayoritas Agama Islam,karena syarat syarat masuknya Agama Islam pada saat itu sangat mudah dan universal dalam arti terbuka pada siapapun yang ingin menjadi Agama Islam karena penyebarannya dengan syarat dan ketentuan yang mudah yaitu….*
A. Agama islam di sebar luaskan tidak dengan paksaan dan tanpa persyaratan
B. Adanya peraturan Zakat dapat memperingan beban ekonomi umat islam yang ekonominya lemah ption 3
c.. Agama Islam berkembang dengan mempergunakan wayang dan gamelan
D. Persyaratan untuk masuk agama islam hanya membaca dua kalimat syahadat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penyebaran Agama Islam di Indonesia mudah di terima masyarakat dan kondisi pada saat itu banyak masyarakat Indonesia yang masuk jadi Agama Islam,bukti nyatanya Indonesia mayoritas Agama Islam,karena syarat syarat masuknya Agama Islam pada saat itu sangat mudah dan universal dalam arti terbuka pada siapapun yang ingin menjadi Agama Islam karena penyebarannya dengan syarat dan ketentuan yang mudah yaitu: (A)

A. Agama Islam di sebar luaskan tidak dengan paksaan dan tanpa persyaratan

B. Adanya peraturan zakat dapat memperingan beban ekonomi umat Islam yang ekonominya lemah

C. Agama Islam berkembang dengan mempergunakan wayang dan gamelan

D. Persyaratan untuk masuk agama Islam hanya membaca 2 kalimat syahadat

Semoga membantu ya...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ProInd dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Sep 22