1.) Untuk kepentingan keamanan, maka Proklamasi Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus

Berikut ini adalah pertanyaan dari chelssn pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.) Untuk kepentingan keamanan, maka Proklamasi Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus 1945 dilaksanakan di …. *A. Halaman rumah Soekarno
B. Lapangan Ikada
C. Lapangan Banteng
D. Halaman rumah Laksamana Maeda



2.) Menjelang 17 Agustus 1945 terjadi ketegangan antara golongan tua dan golongan muda tentang waktu proklamasi kemerdekaan. Ketegangan itu terjadi mengakibatkan adanya peristiwa …

A. Rengasdengklok
B. Penculikan para jenderal
C. Rapat raksasa di lapangan Ikada
D. Rapat di rumah laksamana Maeda



3.) Perjuangan menuju NKRI tidak bisa dipisahkan dari perjuangan daerah untuk mempertahankan daerahnya. Dalam hal ini dimulai dari perjuangan pahlawan dalam meraih kemerdekaan bangsa Indonesia. Seperti perjuangan Pati Unus ke Malaka terhadap?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. A

2.A

3.Pada tahun 1521, Pati Unus memimpin penyerbuan kedua ke Malaka melawan pendudukan Portugis. Pati Unus gugur dalam pertempuran ini, dan digantikan oleh adik (ipar)-nya, raja Trenggana.

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh matthewnolantjahjono dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Jul 21