Berikut ini adalah pertanyaan dari SahlanDaud2050 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Keragamanyang dibudayakan dandikembangkan akan menjadi budaya baruyang lebihbersifat Universal. Kebudayaan baru juga bersifat adaptif dan dinamis.
PEMBAHASAN
Kebudayaan merupakan hasil cipta dan karya manusia. Seiring perkembangan zaman kebudayaan manusia akan mengalami percampuran sehingga menimbulkan budaya baru. Berikut beberapa faktor yang mempengaruhi timbulnya kebudayaan baru
- Adanya Penemuan Baru
- Munculnya Konflik dalam masyarakat
- Globalisasi
- Keterbukaan Masyarakat.
- Sistem Pendidikan Maju.
- Akulturasi.
Kebudayaan baru pada masyarakat bisa berdampak baik dan buruk sehingga kita harus menyaring setiap kebudayaan yang masuk .
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang Kebudayaan baru yomemimo.com/tugas/5810245
#BelajarBersamaBrainly#SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ayliyacute dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 20 Nov 22