1.beruang kutub hidup di daerah kutub yang hawanya sangat dingin

Berikut ini adalah pertanyaan dari delvinahelfa3 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.beruang kutub hidup di daerah kutub yang hawanya sangat dingin cara adaptasi hewan tersebut terhadap suhu dingin adalah?2.unta hidup di gurun pasir yang tandus tidak ada air tidak ada tanaman namun unta mampu bertahan di lingkungan seperti ini karena ia dapat menyimpan lemak yang dijadikan cadangan makanan dan minuman pada?
3.teratai memiliki daun yang lebar dan tipis bentuk daun ini berguna untuk?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Memiliki rambut/bulu yang tebal.

2. Punuk unta.

3. Untuk mengapung di permukaan air.

Penjelasan:

Semoga membantu^^

#nissquilsmile

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nissquilsmile dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 16 Aug 22