Berikut ini adalah pertanyaan dari anggaprosff22 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban :
· Sumber Daya Alam Organik (Biotik) :
Sumber daya alam organik adalah sumber daya yang berasal dari mahluk hidup yang bertujan untuk memunuhi kebutuhan manusia.
Berbagai macam jenis tumbuhan dan hewan yang terkandung dalam ekosistem di bumi ini dikategorikan sebgai sumber daya alam organik.
· Sumber Daya Alam Anorganik (Abiotik)
Jika tadi SDA organik berasal dari semua mahluk hidup yang ada di bumi, maka sumber daya abiotik adalah semua SDA yang berasal dari benda mati, seperti batu, angin, air, dan lain-lain.
#JadikanJawabanTercerdas
#SemogaMembantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh johannesmangaraja dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 11 Jul 21