1. Jelaskan apa yg dimaksud dengan Produksi, Distribusi, dan Konsumsi2.

Berikut ini adalah pertanyaan dari vin8528 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Jelaskan apa yg dimaksud dengan Produksi, Distribusi, dan Konsumsi2. Sebutkan masing-masing 1 contoh dari kegiatan ekonomi (produksi,distribusi, dan konsumsi) yang ada di lingkunganmu
3. Mengapa dalam melakukan tindakan ekonomi harua berpedoman pada prinsip ekonomi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Produksi adalah cara membuat barang dan bagaimana jasa dilakukan. Distribusi adalah cara memutuskan siapa yang mendapatkan barang dan jasa.

Konsumsi adalah cara manusia menggunakan atau menghabiskan barang dan jasa.

2.Contoh Kegiatan Ekonomi Adalah Kegiatan Produksi, Kegiatan Konsumsi, Kegiatan Distribusi. Kegiatan Produksi adalah Semua kegiatan yang dapat menghasilkan barang atau pun jasa.

3.Alasan mengapa dalam melakukan tindakan ekonomi harus berpedoman pada prinsip ekonomi adalah guna mendapatkan hasil tertentu dengan pengorbanan yang sekecil mungkin, memastikan pengorbanan yang dilakukan sesuai dengan hasil yang diharapkan, serta mendapatkan hasil yang maksimal dengan kemampuan dan alat yang tersedia.

Penjelasan:

semoga membantu,mohon maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mfahrial2310 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 May 21