jelaskan konsep manusia sebagai makhluk sosial yg tidak bisa hidup

Berikut ini adalah pertanyaan dari sha629 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan konsep manusia sebagai makhluk sosial yg tidak bisa hidup sendiri​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Manusia adalah makhluk sosial. Maksud pernyataan ini adalah bahwa manusia tak akan bisa hidup sendiri tanpa orang lain. Naluri manusia untuk bergaul dengan sesamanya akan muncul secara alamiah. Ikatan ini kemudian akan terjalin secara timbal balik, saling mempengaruhi satu sama lain.

» Pembahasan

Manusia pada dasarnya adalah makhluk individu, namun ia harus memenuhi kebutuhan hidupnya yang beragam dan cenderung tak terbatas sementara kemampuan dirinya jelas terbatas. Untuk mempertahankan hidup maka manusia pun membutuhkan keberadaan manusia lainnya. Dengan menjalin interaksi maka potensi yang ada dalam diri manusia akan berkembang lebih baik lagi.

Sebagai makhluk sosial yang berinteraksi dengan sesamanya, manusia akan terikat dengan norma-norma yang menjadi rambu-rambu dalam tata pergaulan tersebut. Norma inilah yang kemudian menjadikan interaksi antara manusia yang satu dan manusia lainnya bisa berjalan secara harmonis.

» Pelajari Lebih Lanjut:

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

» Detil Jawaban

Kode           : -

Kelas          : SMP

Mapel         : IPS

Bab             : -

Kata Kunci : Makhluk, Sosial, Norma, Tata, Pergaulan

Manusia adalah makhluk sosial. Maksud pernyataan ini adalah bahwa manusia tak akan bisa hidup sendiri tanpa orang lain. Naluri manusia untuk bergaul dengan sesamanya akan muncul secara alamiah. Ikatan ini kemudian akan terjalin secara timbal balik, saling mempengaruhi satu sama lain.» PembahasanManusia pada dasarnya adalah makhluk individu, namun ia harus memenuhi kebutuhan hidupnya yang beragam dan cenderung tak terbatas sementara kemampuan dirinya jelas terbatas. Untuk mempertahankan hidup maka manusia pun membutuhkan keberadaan manusia lainnya. Dengan menjalin interaksi maka potensi yang ada dalam diri manusia akan berkembang lebih baik lagi.Sebagai makhluk sosial yang berinteraksi dengan sesamanya, manusia akan terikat dengan norma-norma yang menjadi rambu-rambu dalam tata pergaulan tersebut. Norma inilah yang kemudian menjadikan interaksi antara manusia yang satu dan manusia lainnya bisa berjalan secara harmonis.» Pelajari Lebih Lanjut:	Materi tentang pengertian makhluk sosial https://brainly.co.id/tugas/1331171Materi tentang yang dimaksud makhluk sosial https://brainly.co.id/tugas/416069• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •» Detil JawabanKode           : -Kelas          : SMPMapel         : IPSBab             : -Kata Kunci : Makhluk, Sosial, Norma, Tata, Pergaulan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 18 Jul 19