Berikut ini adalah pertanyaan dari ratnaanjarwati987 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Tahun 1400-an wilayah di selat Malaka mulai dikenal sebagai pusat perdagangan. Tahun 1511, Portugis berhasil menguasai Malaka. Tahun 1641, Belanda mengambil alih. Lalu, tahun 1786 Inggris masuk ke Malaka dan menguasai pulau Penang. Namum kemudian Inggris berhasil menguasai kembali semenanjung Malayadi tahun 1945.
3 tahun kemudian, Inggris membentuk federasi Malaya. Ditahun 1957, federasi Malaya berhasil mendapatkan kemerdekaannya. Inggris juga menyerahkan Penang dan Malaka.
Penjelasan:
sama-sama
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Narayza dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 03 Nov 22