dampak negatif pengaruh perubahan ruang dan interaksi antarruang terhadap keberlangsungan

Berikut ini adalah pertanyaan dari simanjuntakgreacea pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

dampak negatif pengaruh perubahan ruang dan interaksi antarruang terhadap keberlangsungan kehidupan pendidikan di Asia Tenggara​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Interaksi antarruang dapat terjadi dalam lingkup kecil seperti desa dengan kota, dan dalam skala luas seperti antar benua. Interaksi antarruang tersebut baik lingkup kecil maupun luas akan membawa pengaruh perubahan ruang yaitu dampak positif dan negatif. Contohnya adalah pengaruh interaksi antarruang benua Asia benua lainnya.

Dampak positif pengaruh interaksi antarruang benua Asia benua lainnya salah satunya adalah di bidang pendidikan yaitu mengirim pelajar dan mahasiswa negara di benua Asia ke negara-negara maju di benua lain seperti Eropa. Tujuannya adalah untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia di negara-negara berkembang. Dampak negatif pengaruh interaksi antarruang benua Asia benua lainnya salah satunya adalah di bidang budaya yaitu dalam cara berpakaian kebarat-baratan seperti seorang artis Hollywood cepat ditiru oleh banyak masyarakat di negara benua Asia sehingga masyarakat lebih bangga dengan cara berpakaian kebarat-baratan daripada budaya asalnya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andisdestrianirianto dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Nov 22