Tuliskan 10 peninggalan masa Hindu-Budha di Indonesia serta keberadaan tempatnya

Berikut ini adalah pertanyaan dari orlandosutopo2008 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan 10 peninggalan masa Hindu-Budha di Indonesia serta keberadaan tempatnya (kota/daerah dan provinsi)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

- Candi

Candi Hindu:

  • Candi Gunung Sari (Kab. Magelang, Jawa tengah)
  • Candi Prambanan  (Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta)

Candi Buddha:

  • Candi Borobudur (Kabupaten Magelang, Jawa Tengah)
  • Candi sewu (Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta)
  • Candi Mendut (Magelang, Jawa Tengah)

- Prasasti

Prasasti hindu:

  • Prasasti Ciaruteun, ditemukan di kawasan Ciampea, Bogor.
  • Prasasti Jambu, ditemukan di sekitar Bukit Koleangkak, Bogor.  
  • Prasasti Kebon Kopi, ditemukan di sekitar kampung Muara Hilir, Bogor.

Prasasti Buddha:

  • Prasasti Talang Tuo, ditemukan di Palembang, Sumatra Selatan
  • Prasasti Telaga Batu, ditemukan di Palembang, Sumatra Selatan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh liminal dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Jul 21