20. Pada masa penjajahan, rakyat hanya boleh menjual rempah-rempahnya kepada

Berikut ini adalah pertanyaan dari lucyideliya80 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

20. Pada masa penjajahan, rakyat hanya boleh menjual rempah-rempahnya kepada VOC dan tidak mengijinkan menjual kepada pihak lain praktek semacam di dsebut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Monopoli Rempah-rempah

Penjelasan:

Monopoli Rempah-rempah adalah suatu sistem penjualan rempah rempah yang hanya boleh dijual ke satu pihak saja yaitu VOC. VOC dapat menentukan harga beli dengan sewenang-wenang sehingga karena ketidakpuasan tersebut banyak terjadi perlawanan dan pemberontakan kepada VOC

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agungkrishna79 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Sep 22