Perhatikan ilustrasi berikut!Sasmita seorang pekerja keras. sehari-hari ia menjalani kehidupan

Berikut ini adalah pertanyaan dari PenikmatHujan97 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perhatikan ilustrasi berikut!Sasmita seorang pekerja keras. sehari-hari ia menjalani kehidupan dengan bekerja tanpa kenal lelah. Semua pekerjaan diselesaikan dengan penuh tanggung jawab dan memiliki hasil yang memuaskan. Giat bekerja demi memenuhi kebutuhan yang bersifat materi tidak membuatnya lupa untuk melakukan kegiatan yang membuatnya merasa senang, aman dan tenang. seperti beribadah, menonton acara televisi atau membaca buku kesukaannya.

Kegiatan yang dilakukan oleh Sasmita dengan tujuan membuat jiwa senang, aman tenang merupakan kebutuhan...

A. sekarang
B. masa akan datang
C. jasmani
D. rohani


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

pertanyaan:

Sasmita seorang pekerja keras, sehari-hari ia menjalani kehidupan dengan bekerja tanpa kenal lelah. semua pekerjaan diselesaikan dengan penuh tanggung jawab dan memiliki hasil yang memuaskan. giat bekerja demi memenuhi kebutuhan yang bersifat materi tidak membuatnya lupa untuk melakukan kegiatan yang membuatnya merasa senang, aman dan tenang, seperti beribadah, menonton acara televisi atau membaca buku kesukaannya.

kegiatan yang dilakukan oleh sasmita dengan tujuan membuat jiwa senang, aman dan tenang merupakan kebutuhan....

A. sekarang ❌

B. masa akan datang ❌

C. jasmani ❌

D. rohani ✅

Jawaban:

D. rohani

Penjelasan:

  • kebutuhan rohani merupakan kebutuhan manusia yang bertujuan untuk memperoleh kebahagiaan/kepuasan jiwa seseorang untuk membuatnya lupa melakukan kegiatan yang akan membuatnya merasa senang, aman dan tenang
  • kebutuhan rohani disebut juga kebutuhan psikologis
  • kebutuhan rohani merupakan suatu kebutuhan manusia yang bersifat tidak terlihat (tak nampak)
  • contoh dari kebutuhan rohani seperti beribadah, menonton acara televisi atau membaca buku kesukaannya, dan lain lain

semoga membantu....

semoga membantu....

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alfian3735 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 10 Jun 21