mengapa koperasi disebut sebagai saka guru atau tiang penyangga perekonomian

Berikut ini adalah pertanyaan dari mynameis47 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mengapa koperasi disebut sebagai saka guru atau tiang penyangga perekonomian negara kita​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Menurut M. Hatta sebagai pelopor pasal 33 UUD 1945 tersebut, koperasi dijadikan sebagai sokoguru perekonomian nasional karena: 1) Koperasi mendidik sikap self-helping. 2) Koperasi mempunyai sifat kemasyarakatan, di mana kepentingan masyarakat harus lebih diutamakan daripada kepentingan dri atau golongan sendiri.

Semoga membantu !

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AndreaWinata28 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21