1.Apa yang dimaksud bahan baku dan bahan penolong....2.sebutkan contoh barang

Berikut ini adalah pertanyaan dari windaberliana231 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.Apa yang dimaksud bahan baku dan bahan penolong....2.sebutkan contoh barang modal​
Jawaban nya sama penjelasan yang lengkap ya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Yang dimaksud dengan bahan baku adalah bahan yang digunakan dalam membuat produk. Sedangkan biaya bahan baku adalah seluruh biaya untuk memperoleh sampai dengan bahan siap untuk digunakan yang meliputi harga bahan, ongkos angkut, penyimpanan dan lain–lain.Sedangkan bahan penolong adalah bahan yang diperlukan untuk proses produksi, tetapi hanya dimanfaatkan untuk meningkatkan efisiensi saja. Bedanya dengan bahan tak langsung adalah jika bahan tak langsung tidak tersedia, maka proses produksi bisa terganggu. Sedangkan jika bahan penolong yang tidak tersedia, proses produksi barang masih bisa dilakukan. Namun hal ini biasanya menyebabkan penurunan kualitas barang.

2Contoh barang modal,yaitu:bangunan, mesin, peralatan, kendaraan, dan alat yang digunakan organisasi untuk menghasilkan barang atau jasa.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh itswidyaaak dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 25 Jul 20