nama benua , batas wilayah dan bagian wilayah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari entuy971 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Nama benua , batas wilayah dan bagian wilayah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Benua Asia

Batas wilayah

Timur : Samudera pasifik

Selatan : Samudera hindia dan Benua australia

Barat : Benua eropa dan benua afrika

Utara : Samudera artika

Daftar Negara

Indonesia

Malaysia

Singapura

Pakistan

Thailand

Vietnam

Kamboja

Brunei

Iran

India

Korea Selatan

Korea Utara

Jepang

Irak

2. Benua Australia

Batas Wilayah

Timur : Samudera pasifik, selandia baru, laut tasman, dan laut koral

Selatan : Samudera hindia dan laut timor

Barat : Samudera hindia dan laut timor

Utara : Papua nugini, Indonesia, Timor leste, dan laut arafuru

Daftar negara

Quennsland

Victoria

Tasmania

Australia barat

Australia selatan

New South

3. Benua Afrika

Batas Wilayah

Timur : Samudera hindia dan laut merah

Selatan : Samudera atlantik

Barat : Samudera atlantik

Utara : Laut tengah dan benua eropa

Daftar negara

Ghana

Chad

Kenya

Kamerun

Malabi

Jibouti

Maroko

Mesir

4. Benua eropa

Batas Wilayah

Timur : Benua asia, pegunungan ural, dan laut kaspia

Selatan : laut tengah

Barat : Samudera atlantik

Utara : Samudera arktik

Daftar negara

Austria

Belgia

Denmark

Siprus

Finlandia

Estonia

Jerman

Prancis

5. Benua Amerika

Batas Wilayah

Timur : Samudera atlantik

Selatan : Samudera pasifik selatan

Barat : Samudera Pasifik dan selat bering

Utara : Pulau greenland dan laut arktik

Daftar negara

Kanada

Panama

Meksiko

Kosta rika

Jamaika

Haiti

pembahasan

Negara-negara yang telah disebutkan diatas memiliki bentang alam yang beragam seperti dataran tinggi, dataran rendah, pegunungan, sungai, danau, pantai dan sebagainya. Berbagai macam bentuk yang ada di permukaan bumi ini disebabkan oleh adanya tenaga endogen dan eksogen. Kali ini yang akan saya bahas adalah tenaga endogen. Tenaga endogen adalah tenaga yang berasal dari dalam bumi. tenaga endogen memiliki sifat membangun atau dapat membentuk relief di permukaan bumi. Tenaga endogen terdiri dari tektonisme, vulkanisme, dan seismic atau gempa bumi.

a. Tektonisme, tektonisme adalah tenaga yang berasal dari dalam bumi yang menyebabkan terjadinya perubahan letak lapisan permukaan bumi, baik secara vertical ataupun horizontal. Hasil dari tenaga tektonisme adalag berupa patahan dan lipatan. Gerakan tektonisme dapat diklasifikasikan menjadi 2 jenis, yaitu :

1. Tektonis epirogenesa, adalah suatu gerakan yang dapat menyebabkan permukaan bumi seolah-olah bergerak dengan arah vertical, baik naik maupun turun. Gerak tektonis epirogenesa dapat diklasifikasikan menjadi 2 jenis yaitu epirogenesa positif dan epirogenesa negatif. Epirogenesa positif adalah gerakan turunnya permukaan bumi sehingga seolah-olah permukaan laut naik. Sedangkan epirogenesa negatif adalah gerakan ke atas yang menyebabkan naiknya permukaan daratan sehingga seolah-olah permukaan air laut menjadi turun.

2. Tektonis orogenesa, adalah gerakan lempeng tektonis yang sangat cepat pada wilayah yang sempit dan terbatas. Tektonis orogenesa adalah gerakan yang merupakan sebagai proses pembentukan gunung dan pegunungan. Terjadinya pergerakan kerak bumi yang merupakan sebagai akibat adanya tekanan horizontal dan vertical dapat mengakibatkan terjadinya deformasi batuan, yaitu perubahan kedudukan lapisan batuan dalam bentuk pelekungan (warping), lipatan (folding), retakan (jointing), dan patahan (faulting).

b. Vulkanisme, adalah pergerakan magma hingga keluar ke permukaan bumi atau dapat juga disebut ekstrusi magma.

c. Seismic atau yang biasa disebut juga gempa bumi adalah getaran permukaan bumi yang disebabkan oleh kekuatan-kekuatan dari dalam bumi dan merambat sampai ke permukaan bumi.

Penjelasan:

semoga membantu tolong jadikan jawaban terbaik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rafaeldidoanggito dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 23 Oct 22