mengapa di setiap masa dari kemerdekaan sampai masa reformasi terdapat

Berikut ini adalah pertanyaan dari farahdyah pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mengapa di setiap masa dari kemerdekaan sampai masa reformasi terdapat ATHG dari dalam maupun luar negeri? jelaskan!Help. due tomorrow :)

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawaban:

— banyak hal yang menjadi latar belakang hambatan dan tantangan bangsa Indonesia dari negeri maupun luar negeri

— beberapa alasannya, yaitu =

  • perbedaan keinginan antar daerah
  • perasaan iri dengki suatu daerah terhadap daerah lain (karena pembangunan yang kurang merata)
  • perbedaan pandangan ideologi
  • masyarakat yang merasa tidak cocok dengan pemerintahan akhirnya memberontak

  • keinginan bangsa lain untuk menjatuhkan Indonesia
  • Indonesia kaya hasil bumi hingga membuat bangsa lain ingin menguasai
  • PS. salah satu penyebab Belanda menjajah Indonesia akibat musim cocok tanam Indonesia jika dibandingkan dengan Belanda lebih lama.

— hambatan dalam negeri, salah satu penyebab hambatan dalam negeri di Indonesia adalah banyaknya perbedaan pendapat dari masa orde lama sampai masa reformasi yang menyebabkan terjadinya konfrontasi antar banyak pihak. Salah satu konfrontasi perbedaan yang dialami bangsa Indonesia adalah perbedaan pandangan ideologi, ex = PKI di Madiun, pemberontakan darul Islam, dsb

— hambatan luar negeri, salah satu hambatan luar negeri yang dialami Indonesia berupa blokade laut oleh Belanda yang dilakukan pada bulan November 1945. Akibatnya barang" milik Indonesia tidak dapat diekspor dan Indonesia tidak dapat memperoleh bahan impor. Tujuan Belanda melakukan blokade adalah untuk meruntuhkan perekonomian Indonesia.

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh parkkjeongwoo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21