Berikut ini adalah pertanyaan dari najwa9639 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Menurut Salvator, kurs adalah harga suatu mata uang terhadap mata uang lainnya.
- Kurs jual
Harga yang diberikan oleh bank kepada seseorang yang ingin membeli mata uang asing. Misalnya ketika kita ingin membeli Dolar dengan rupiah ke bank artinya bank menjual dolar kepada kita.
- Kurs beli
Harga yang diberikan oleh bank kepada seseorang yang ingin menukarkan mata uang asing. Misalnya ketika kita ingin menukarkan Dolar menjadi rupiah ke bank artinya bank membeli dollar kepada kita.
Kesimpulannya
Pengertian kurs jual dan beli selalu dilihat dari sisi /pihak bank (money changer) atau pedagang valas.
Sepertinya soalnya terbalik karena sepengetahuan saya (maaf jika salah) Kurs jual selalu lebih tinggi dari kurs beli atau sebaiknya kurs beli selalu lebih rendah dari dari kurs jual. Hal tersebut merupakan salah satu dari tiga prinsip pokok dalam bursa Valas (Valuta Asing).
Sekian terimakasih semoga membantu ya..
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alwayslucky dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 13 May 21