Berikut ini adalah pertanyaan dari rfitrah123 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Kebutuhan dan Kelangkaan
Saya setuju dengan pendapat dari Roger A Arnold bahwa jika tidak ada kelangkaan maka ilmu ekonomi tidak ada. Sebab jika tidak ada kelangkaan maka manusia tidak perlu lagi melakukan pengelolaan yang efektif dan efisien karena dapat dipastikan semua kebutuhannya pasti terpenuhi.
Pembahasan
Di Indonesia, saat ini terjadi kelangkaan beberapa kebutuhan pokok seperti cabai, daging sapi dan gandum. Jika dilihat dari informasi yang ada, maka penyebab kelangkaannya adalah:
- Penyakit yang menyerang sapi sehingga dagingnya tidak semua dapat didistribusikan.
- Gagal panen cabai karena musim kemarau yang panjang ataupun musim hujan yang panjang.
- Adanya perang Rusia dengan Ukraina menyebabkan impor gandum dari Ukraina terhambat.
Untuk mengatasi kelangkaan tersebut, masyarakat bisa melakukan swasembada pangan seperti menanam cabai sendiri. Bisa juga dengan mengalihkan konsumsi daging dan gandum ke bahan lainnya.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang kelangkaan menjadi masalah ekonomi yomemimo.com/tugas/6790741
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Alvintaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 01 Nov 22