Berikut ini adalah pertanyaan dari setiawanaldo41 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
A. Laos
C. Singapura
B. Indonesia
D. Thailand
2. Negara-negara tetangga berikut yang pemerintahannya berbentuk kerajaan adalah ....
A. Malaysia dan Thailand
C. Brunei Darusalam dan Indonesia
B. Malaysia dan Laos
D. Filipina dan Thailand
3. Mayoritas kenampakan atau bentang alam di wilayah Thailand berupa
A. dataran rendah
C. rawa-rawa
B. laut
D. dataran tinggi atau pegunungan
4. Delta sungai Chao Pharaya adalah pusat produksi ....
A, kayu
C. beras
B. tekstil
D. karet
5. Kebudayaan Vietnam sangat dipengaruhi oleh negara tetangga yaitu
A. Indonesia
C. Malaysia
B. Belanda
D. Cina
7
Bentuk pemerintahan negara Singapura adalah ....
A kerajaan
C. Monarki Konstitusional
B. Republik Parlementer
D. Republik Konstitusional
Ciri yang paling menonjol dimiliki oleh Thailand adalah negara ini belum pernah
mengalami penjajahan oleh negara lain sebelumnya, terutama oleh bangsa Eropa.
Sehingga dapat dikatakan negara ini sangat merdeka, sehingga negara ini dijuluki
sebagai ....
A Negeri Gajah Putih
C. Rumah Rakyat Merdeka
B. Negeri Seribu Pagoda
D. Negara si Naga Biru
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Berikut jawaban dari pertanyaan soal nomor 1 hingga 7:
- B 5. D
- A 6. B
- D 7. C
- C
- Pelajari juga tentang Julukan-julukan negara ASEAN, baca di yomemimo.com/tugas/7475391
- Pelajari juga tentang Penjelasan tentang ASEAN, baca di yomemimo.com/tugas/865408
Pembahasan
1. Negara penghasil timah terbesar di Asia Tenggara adalah ....
A. Laos
B. Indonesia*
C. Singapura
D. Thailand
2. Negara-negara tetangga berikut yang pemerintahannya berbentuk kerajaan adalah ....
A. Malaysia dan Thailand*
B. Malaysia dan Laos
C. Brunei Darusalam dan Indonesia
D. Filipina dan Thailand
3. Mayoritas kenampakan atau bentang alam di wilayah Thailand berupa ....
A. dataran rendah
B. laut
C. rawa-rawa
D. dataran tinggi atau pegunungan*
- Pelajari juga tentang Bentuk-bentuk ancaman Internasional, baca di yomemimo.com/tugas/21773081
4. Delta sungai Chao Pharaya adalah pusat produksi ....
A, kayu
B. tekstil
C. beras*
D. karet
5. Kebudayaan Vietnam sangat dipengaruhi oleh negara tetangga yaitu
A. Indonesia
B. Belanda
C. Malaysia
D. Cina*
Kebudayaan Vietnam sangat dipengaruhi oleh negara Tiongkok/China. Di ASEAN, Vietnam termasuk negara yang kebudayaan mayoritasnya serupa dengan Asia Timur. Contohnya adalah kebudayaan upacara minum teh yang mirip dengan Tiongkok, Jepang, dan Korea.
6. Bentuk pemerintahan negara Singapura adalah ....
A kerajaan
B. Republik Parlementer*
C. Monarki Konstitusional
D. Republik Konstitusional
7. Ciri yang paling menonjol dimiliki oleh Thailand adalah negara ini belum pernah mengalami penjajahan oleh negara lain sebelumnya, terutama oleh bangsa Eropa. Sehingga dapat dikatakan negara ini sangat merdeka, sehingga negara ini dijuluki sebagai ....
A Negeri Gajah Putih
B. Negeri Seribu Pagoda
C. Rumah Rakyat Merdeka*
D. Negara si Naga Biru
- Negeri Seribu Pagoda, alasan Thailand mendapat julukan Negeri Seribu Pagoda karena di Negara Thailand banyak sekali bangunan-bangunan berupa kuil/pagoda yang sangat mudah untuk dijumpai.
- Negeri Gajah Putih, alasan Thailand mendapat julukan Negeri Gajah Putih karena hewan Gajah Putih merupakan hewan yang hanya terdapat di Thailand, selain itu hewan Gajah Putih merupakan hewan yang disucikan oleh mayoritas penganut kepercayaan di negara Thailand.
- Tanah Merdeka/Tanah Kebebasan/Rumah Rakyat Merdeka, alasan Thailand mendapat julukan ini karena dalam sejarahnya Thailand merupakan satu-satunya negara di kawasan Asia Tenggara yang tidak pernah mengalami penjajahan oleh negara lain.
Detail Jawaban
Kelas : VI
Mapel : IPS
Bab : Bab 2 - Kenampakan Alam dan Keadaan Sosial di Indonesia Negara-Negara Tetangga
Kode : 6.10.2
#AyoBelajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tessy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 03 Jun 21