Berikut ini adalah pertanyaan dari nicholassebastian80 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
B. Singapura : Mesin industri, pakaian, komponen elektronik.
C. Kamboja : Pakaian, minyak bumi, karet, timah , emas, dan tembaga.
D. Myanmar : Kayu jati, minyak bumi, batu permata
16. Peran Indonesia dalam bidang ekonomi di ASEAN adalah kecuali
A. Mendukung terbentuknya masyarakat ekonomi ASEAN (MEA).
B. Melakukan kerjasama di sektor industri salah satunya ASEAN Aceh Fertilizer Project.
C. Indonesia sebagai salah satu pelopor dan pendiri Organisasi kerjasama ekonomi antar negara.
D. Tuan rumah KTT ASEAN dan PON
17. KTT pertama ASEAN di Bali diselenggarakan pada tanggal
A. 23-24 Februari 1976
B. 23-24 Maret 1976.
C. 25-28 Februari 1977.
D. 25-28 Februari 1975
18. Peran Indonesia di ASEAN dalam bidang pendidikan adalah kecuali
A. Beasiswa Pendidikan
B. Pertukaran Pelajar
C. ASEAN Council of Teachers Convention (ACT)
D. Olimpiade Pendidikan Tingkat Nasional
19. Peran Indonesia di ASEAN dalam bidang pangan antara lain kecuali
A. Indonesia mendukung ketahanan pangan di ASEAN
B. Indonesia berperan membangun pusat-pusat perbelanjaaan dan perhotelan.
C. Indonesia mendukung keamanan pangan di ASEAN
D. Indonesia berperan dalam penyediaan sandang pangan di ASEAN
24. SEA Games tahun 2019 di negara Filipina diselenggarakan di kota
A. Vientiane
B. Manila
C. Naypyidaw
D. Hanoi
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
15. Produk yang dihasilkan dan diekspor oleh tiap negara anggota ASEAN adalah kecuali Kamboja : Pakaian, minyak bumi, karet, timah , emas, dan tembaga. (C)
16. Peran Indonesia dalam bidang ekonomi di ASEAN adalah kecuali Tuan rumah KTT ASEAN dan PON (D)
17. KTT pertama ASEAN di Bali diselenggarakan pada tanggal 23-24 Februari 1976 (A)
18. Peran Indonesia di ASEAN dalam bidang pendidikan adalah kecuali Olimpiade Pendidikan Tingkat Nasional (D)
19. Peran Indonesia di ASEAN dalam bidang pangan antara lain kecuali Indonesia berperan membangun pusat-pusat perbelanjaaan dan perhotelan. (B)
24. SEA Games tahun 2019 di negara Filipina diselenggarakan di kota Manila (B)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ricoam216 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 08 Jun 21