Ibu Anna mendapat kiriman uang dari anaknya yang dari Saudi

Berikut ini adalah pertanyaan dari Nauraeka06 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Ibu Anna mendapat kiriman uang dari anaknya yang dari Saudi Arabia sebesar SR 1000,-berapa Rupah yang diterima ibu Anna jika kurs jual SR 1=Rp 4000,- dan kurs beli SR 1=Rp 3500,-a. 3.500.000
b. 4.000.000
c. 35.000.000
d. 40.000.000

pakai cara yaa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. 3.500.000

Penjelasan:

Kurs beli adalah harga yang di beli oleh Money Changer (Penukar mata uang), sedangkan kurs jual adalah sebaliknya.

Oleh karena itu uang yang akan di terima Ibu Anna adalah 3500 x 1000yaituRp. 3.500.000.

Semoga bermanfaat, maaf jika salah atau kurang lengkap

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sitanggang321 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 30 May 22