1. Lahirnya bangsa Indonesia diperkuat dengan dirumuskannya dasar negara, yaitu

Berikut ini adalah pertanyaan dari sitiaisyah12091974 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Lahirnya bangsa Indonesia diperkuat dengan dirumuskannya dasar negara, yaitu ....2. Organisasi yang merumuskan dasar negara adalah ....
3. Pihak yang mengumumkan dibentuknya BPUPKI adalah ....
4. Tujuan dibentuknya BPUPKI adalah ....
5. BPUPKI diketuai oleh ...,
6. Pada tanggal 1 Juni 1945. Ir Soekarno mengajukan lima rancangan dasar negara yang
diberi nama.
7. Panitia Sembilan diketuai oleh ....
8. Panitia Sembilan berhasil merumuskan dokumen yang diberi nama
9. Kekalahan Jepang dalam perang Pasifik ditandai dengan dibom atomnya kota ....
10. Pada tanggal 7 Agustus 1945, BPUPKI dibubarkan. Sebagai gantinya dibentuk ....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Pancasila

2. BPUPKI

3. Letnan Jenderal Kumakici Harada

4. a.) Menarik simpati rakyat Indonesia untuk membantu Jepang dalam melawan sekutu. Jepang menjanjikan kemerdekaan dan melaksanakan politik kolonial pada 1 Maret 1945.

b.) Mempelajari dan menyelidiki sesuatu yang berhubungan dengan pembentukan negara Indonesia merdeka atau mengenai tata pemerintahan Indonesia merdeka.

5. Radjiman Wedyodiningrat

6. Pancasila

7. Ir.Soekarno

8. Piagam Jakarta (Jakarta Charter)

9. Hirosima dan Nagasaki

10. PPKI

SEMOGA MEMBANTU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lusiyati230 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 31 May 21