jelaskan latar belakang terbentuknya jakarta(di kumpulkan sekarang)​

Berikut ini adalah pertanyaan dari 1511500144 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan latar belakang terbentuknya jakarta
(di kumpulkan sekarang)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Asal-usul Jakarta

Antara tahun 397-1527, wilayah yang saat ini disebut Jakarta masih bernama Sunda Kelapa dan berada di bawah kekuasaan kerajaan Hindu.

Pada 1527, Pangeran Fatahillah dari Demak berhasil merebut Sunda Kelapa dan mengubah namanya menjadi Jayakarta.

Pergantian nama tersebut diperkirakan terjadi pada 22 Juni, yang kemudian diperingati setiap tahunnya sebagai hari jadi Kota Jakarta.

Jayakarta mengalami perubahan nama menjadi Batavia saat VOC menguasai wilayah ini pada 1619.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Krylox dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 10 Jul 22