1.Aktivitas perdagangan yg dilakukan oleh masyarakat suatu negara dg masyarakat

Berikut ini adalah pertanyaan dari barard43 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.Aktivitas perdagangan yg dilakukan oleh masyarakat suatu negara dg masyarakat negara lain atas dasar kesepakatan bersama dinamakan.....2.Alat pembayaran Luar Negeri atau antarnegara disebut...
3.Kegiatan menjual barang atau jasa ke Luar Negeri adalah...
4.Politik dagang yg menetapkan harga jual di luar negeri lebih murah dibandingkan harga jual
di dalam negeri untuk untuk jenis barang yg sama dinamakan.
5.Kegiatan ekonomi yg mencakup transportasi laut,industri galangan kapal dan perawatannya,pembangunan dan pengoperasian pelabuhan beserta industri dan jasa terkait disebut sebagai...​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1.= Perdagangan internasional adalah perdagangan yang dilakukan oleh penduduk suatu negara dengan penduduk negara lain atas dasar kesepakatan bersama.

2.= alat pembayaran luar negeri yang dapat ditukarkan dengan uang luar negeri." "Dana devisa yang dibentuk oleh pemerintah atau bank central melalui jual beli suatu mata uang untuk mempengaruhi kurs valuta sebagai salah satu cara pengawasan devisa (exchange equalization fund)."

3.= kegiatan menjual barang atau jasa ke luar negeri, sedangkan impor adalah kegiatan membeli barang atau jasa dari luar negeri.

4.= Dumping adalah penetapan harga barang ekspor lebih murah dibandingkan harga barang tersebut di dalam negeri. Ada kondisi tertentu yang harus kamu perhatikan jika ingin menerapkan kebijakan dumping. ... Kebijakan ini dilarang karena bisa mematikan persaingan penjual lain.

5.= Ekonomi maritim (maritime economy) merupakan kegiatan ekonomi yang mencakup transportasi laut, industri galangan kapal dan perawatannya, pembangunan dan pengoperasian pelabuhan beserta industri dan jasa terkait. ... Presiden Joko Widodo menyebutkan ada lima pilar utama pembangunan sektor industri maritim di Indonesia.

PENJELASAN:

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nurcayanajwa76 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 22 Jul 21