Berikut ini adalah pertanyaan dari diyardansilfasilfa pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
B. penyelenggaraan SEA GamesD. kerja sama promosi pariwisata
10. ASEAN Committee on Education adalah kerja sama negara-negara ASEAN di sektor .....
A. ekonomi
B. pendidikan
C. politik
D. teknologi
B. Isilah soal berikut dengan jawaban yang tepat!
11. ASEAN Vaccine Project adalah pabrik industri vaksin milik ASEAN yang ada di negara ....
12. Kepanjangan dari MEA adalah ....
13. Indonesia berperan sebagai tuan rumah Jakarta Informal Meeting (JIM) pada tahun 1988-1989
untuk menyelesaikan konflik antara ....
23
Kelas 6 Semester Genap TP. 2020-2021
10. ASEAN Committee on Education adalah kerja sama negara-negara ASEAN di sektor .....
A. ekonomi
B. pendidikan
C. politik
D. teknologi
B. Isilah soal berikut dengan jawaban yang tepat!
11. ASEAN Vaccine Project adalah pabrik industri vaksin milik ASEAN yang ada di negara ....
12. Kepanjangan dari MEA adalah ....
13. Indonesia berperan sebagai tuan rumah Jakarta Informal Meeting (JIM) pada tahun 1988-1989
untuk menyelesaikan konflik antara ....
23
Kelas 6 Semester Genap TP. 2020-2021
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
10. B. pendidikan
11. Singapura
12. Dalam bahasa inggris disebut ASEAN Economy Community (AEC). MEA sendiri adalah singkatan dari Masyarakat Ekonomi ASEAN.
13. Kamboja dan Vietnam
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh queenb28 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 31 May 21