qApa tujuan dibentuknya ASEAN University Network (AUN)?Jawab:2. Sebutkan tiga kerja

Berikut ini adalah pertanyaan dari dahlanmm6 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

QApa tujuan dibentuknya ASEAN University Network (AUN)?Jawab:
2. Sebutkan tiga kerja sama ASEAN di bidang Iptek!
Jawab: ...
3. Apa program pemerintah untuk memajukan pendidikan di ASEAN?
Jawab: ....
4. Jelaskan manfaat pertukaran budaya di ASEAN!
Jawab:
5. Sebutkan tujuan dibentuknya ASEAN!
Jawab:​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Tujuan utama dari AUN adalah

  • Untuk memperkuat jaringan kerjasama antar universitas terkemuka di ASEAN yang sudah ada
  • Mempromosikan kerja sama dan solidaritas di kalangan sarjana dan akademisi ASEAN
  • Pengembangan sumber daya manusia akademik dan profesional
  • Mempromosikan penyebaran informasi di kalangan sivitas akademika ASEAN

2. Tiga kerja sama ASEAN di bidang Iptek

  • Deklarasi penguatan kerja sama pendidikan yang dilaksanakan pada KTT ASEAN ke-15 tahun 2009
  • Kerja sama yang bertujuan untuk meningkatkan jumlah tenaga ahli ASEAN
  • Pertukaran pelajar antarnegara ASEAN dalam Program Study Mobility serta ASEAN University Network

3. Program pemerintah untuk memajukan pendidikan di ASEAN salah satunya adalah dengan cara mengadakan pertukaran pelajar. Cara ini dianggap ampuh karena dinilai mahasiswa dari negara lain dapat mempelajari kemampuan lokal dari negara lain.

4. Bisa menampilkan budaya negara masing masing dan dapat mempererat hubungan antar negara.

5. Meningkatkan pertumbuhan ekonomi, kemajuan sosial, dan pengembangan kebudayaan negara-negara anggotanya. Memajukan perdamaian dan stabilitas di tingkat regionalnya. Meningkatkan kesempatan untuk membahas perbedaan di antara anggotanya dengan damai.

Semoga jawabannya membantu!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kidd1440 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 15 Jul 21