Contoh pembelaan negara di lingkungan keluarga? (5 contoh)

Berikut ini adalah pertanyaan dari ajengandalusia pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Contoh pembelaan negara di lingkungan keluarga? (5 contoh)

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

          Pengertian usaha pembelaan negara adalah rasa, pemikiran, serta tindakan yang didasari akan kecintaan terhadap suatu negara yang akhirnya melahirkan sifat patriotisme-nasionalisme guna menjaga, melindungi, mengembangkan, dan memajukan suatu negara.  

Pembahasan

           Ada beberapa contoh pembelaan negara dalam lingkungan keluarga, antara lain :  

  • Orangtua mengajarkan nilai-nilai patriotisme dan nasionalisme kepada anak-anaknya.
  • Setiap anggota keluarga mentaati peraturan yang berlaku dalam keluarganya.
  • Saling berusaha menjaga martabat dan nama baik keluarga.
  • Membangun sikap peduli dan taat terhadap hukum, seperti mentaati rambu-rambu lalu lintas.
  • Antar keluarga saling mengingatkan agar tidak pernah mengkonsumsi Narkoba, Minuman Keras, melakukan pergaulan bebas, zina, dsb.
  • Menumbuhkan moral dan akhlak yang sesuai dengan nilai-nilai agama antar anggota keluarga.
  • Menjalankan seluruh kewajiban baik sebagai ayah, ibu, maupun anak.

Pelajari Lebih Lanjut :

  1. Alasan penting melakukan bela negara/pembelaan negara, baca di yomemimo.com/tugas/3269139  
  2. Sikap terbaik sebagai warga negara jika negara diserang musuh, baca di yomemimo.com/tugas/1635987  
  3. Contoh upaya bela negara dalam profesi guru dan pegawai swasta, baca di yomemimo.com/tugas/697915  

Detail Jawaban

Kelas         : IX

Mapel        : PPKn

Bab            : Kelas 9 PPKn Bab 1 - Pembelaan Negara

Kode         : 9.9.1

Kata Kunci : Bela Negara, Pembelaan Negara, Alasan Bela Negara.  

          Pengertian usaha pembelaan negara adalah rasa, pemikiran, serta tindakan yang didasari akan kecintaan terhadap suatu negara yang akhirnya melahirkan sifat patriotisme-nasionalisme guna menjaga, melindungi, mengembangkan, dan memajukan suatu negara.  
Pembahasan            Ada beberapa contoh pembelaan negara dalam lingkungan keluarga, antara lain :  Orangtua mengajarkan nilai-nilai patriotisme dan nasionalisme kepada anak-anaknya.
Setiap anggota keluarga mentaati peraturan yang berlaku dalam keluarganya.
Saling berusaha menjaga martabat dan nama baik keluarga.
Membangun sikap peduli dan taat terhadap hukum, seperti mentaati rambu-rambu lalu lintas.
Antar keluarga saling mengingatkan agar tidak pernah mengkonsumsi Narkoba, Minuman Keras, melakukan pergaulan bebas, zina, dsb.
Menumbuhkan moral dan akhlak yang sesuai dengan nilai-nilai agama antar anggota keluarga.
Menjalankan seluruh kewajiban baik sebagai ayah, ibu, maupun anak.
Pelajari Lebih Lanjut :
Alasan penting melakukan bela negara/pembelaan negara, baca di https://brainly.co.id/tugas/3269139  Sikap terbaik sebagai warga negara jika negara diserang musuh, baca di brainly.co.id/tugas/1635987  
Contoh upaya bela negara dalam profesi guru dan pegawai swasta, baca di brainly.co.id/tugas/697915  
Detail Jawaban
Kelas         : IX
Mapel        : PPKn
Bab            : Kelas 9 PPKn Bab 1 - Pembelaan Negara
Kode         : 9.9.1
Kata Kunci : Bela Negara, Pembelaan Negara, Alasan Bela Negara.  

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tessy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 03 Dec 16