Berikut ini adalah pertanyaan dari rezamilano3957 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
dapat negatif dari konflik sosial :
-Konflik sosial dapat menimbulkan perpecahan di suatu kelompok sosial yang tadinya bersatu.
Misalnya, konflik agama di Maluku pernah memicu perpecahaan di masyarakat
-Konflik sosial juga dapat berakibat permusuhan dalam masyarakat.
-terjatuh nya korban,
contoh : harta benda, sarana prasarana, korban luka, bahkan korban jiwa.
dampak positif dari konflik sosial
-Menguatnya Solidaritas Kelompok
-Mencapai Kemajuan
-membentuk kepribadian
penjelasan :
Konflik sosial merupakan bentuk interaksi antara dua kelompok yang berbeda, interaksi tersebut bersifat persaingan, pengancaman, perusakan, percekcokan, atau perkelahian bahkan akan menjadi penyebab tawuran. Di Indonesia, konflik sosial sering menghiasi berita di layar televisi. Tidak mengherankan bila konflik sosial sering terjadi di Indonesia karena Indonesia merupakan negara dengan penduduk yang beragam, mulai dari suku, agama, dan ras.Keragaman penduduk tersebut tidak selamanya mampu selaras dalam melakukan hubungan sosial. Jika antara suku/agama/ras berbeda pendapat dan tidak mampu menyikapi perbedaan tersebut dengan lapang dada, maka sering kali akan diikuti dengan perselisihan hingga berujung pada konflik sosial.
penyebab konflik sosial :
-perbedaan individu
-kebudayaan yang berbeda
-kepentingan yang berbeda
-dan Perubahan Sosial yang Terlalu Cepat
NOTE : SAMPAI SITU AJA YA KAK,
KALAU ADA YANG INGIN DITANYAKAN/SOAL YANG INGIN DITANYAKAN CHAT IG : vincentftlinn, GRATIS, MAKASII
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vincentvansheaven2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 15 Sep 22